Serka Aidil Fikri Komsos Bersama Aparatur Desa Tempel Rejo

INFODESA, NASIONAL115 Dilihat
banner 728x90

PESAWARAN, INFODESANEWS –Serka Aidil Fikri anggota Babinsa Koramil 421-01/Kedondong , bersama aparatur desa tempel rejo kecamatan kedondong akan bersinergi dan bermitra kerja dalam kebersamaannya , melalui kegiatan komsos untuk melakukan pembinaan pada bidang keamanan diwilayah desa , sabtu (07/11/2020).

Hal ini diungkapkannya , saat babinsa melakukan kegiatan komsosnya dengan segenap aparatur pemerintah desa tempel rejo , untuk keduanya saling menguatkan kerjasama dalam mendukung serta mengawal program – program kegiatan desa.

Kunci keberhasilan dalam upaya kebersamaannya dengan melakukan koordinasi yang kuat , pastinya semua permasalah ataupun kegiatan berupa program – program akan mudah diselesaikan , inilah fungsi penguatan komsos yang dilakukan babinsa dilapangan.

BACA KONTEN LAINNYA ---->
HUT RI Ke-74, Dandim Madiun : Peringatan Ini, Harus Dimaknai Sebagai Momen Pemersatu Bangsa

Serka Aidil fikri mengungkapkan “Kebersamaan serta kerjasama yang kuat akan membuahkan hasil yang cukup baik , untuk itu saya selalu mengajak bermitra dengan aparatur pemerintah desa agar setiap bentuk kegiatan yang akan dan tengah dijalankan untuk saling bekerjasama , guna mewujudkan hasil yang optimal”.pungkasnya.

BACA KONTEN LAINNYA ---->
Antoni Imam Yakin di Pemilu 2024 Mendatang PKS Meraih Suara 20 Persen Atau 10 Kursi di DPRD Lamsel

Lanjutnya “Fungsi tugas seorang babinsa adalah melakukan upaya pembinaan ditata kehidupan sosial masyarakat , dengan pemerintah desa serta instansi terkait lainnya , dalam pencapaian keberhasilan semua program yang dilakukan didesa secara bersama – sama , karena semuanya punya hubungan dan keterkaitan”.tutupnya. (rilis/kodim)

banner 728x90