Selalu Bersinergi, Babinsa Kota Bangun Lakukan Komsos Bersama Aparatur Pemerintahan

INFODESA, NASIONAL2 Dilihat
banner 728x90

KUTAI KARTANEGARA.INFODESANEWS – Komunikasi sosial ( Komsos ) harus selalu di lakukan oleh seorang babinsa di mana pun tempatnya seperti yang di lakukan Sertu Yuwono anggota babinsa koramil 0906-09/Kota Bangun Kodim 0906/Kutai Kartanegara (Kkr) melakukan komunikasi sosial bersama aparatur pemerintahan di salah satu warung kopi milik warga yang berada di RT 12 Desa Suka Bumi Kecamatan Kota Bangun Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), Minggu (26/6/2022).

BACA SELENGKAPNYA :  Ciptakan Pemilu Damai Forkopimda, Petinggi Parpol,Bawaslu,Ormas dan Relawan Se-Povinsi Lampung Gelar Deklarasi Damai

Kegiatan Komsos tersebut bertujuan untuk menjalin komunikasi agar selalu tetap terjaga dengan baik guna menjaga wilayah binaan tetap aman dan kondusif, dimana kegiatan Komsos ini mencerminkan kepedulian aparat teritorial kepada masyarakat binaanya.

 

Sertu Yuwono mengatakan “Dengan adanya komunikasi sosial di harapkan dapat mempererat hubungan antar intansi sehinga dapat saling bertukar informasi guna mencegah hal-hal yang kurang baik di lingkungan masyarakat seperti balap liar, peredaran miras dan obat-obatan terlarang , sehingga dapat di cegah sedini mungkin sehingga kamtibmas tetap terjaga’, ujarnya.

BACA SELENGKAPNYA :  Pasar Murah Bantu Ringankan Beban Masyarakat

 

Secara tidak langsung kegiatan komsos yang dilakukan Babinsa bersama warga desa binaan akan menguatakan kemanunggalan TNI bersama rakyat dapat terjaga dengan baik.(Mur)*

 

banner 728x90