Polres Lamsel Bersama Ormas dan Mahasiswa Gelar FGD

INFODESA2 Dilihat
banner 728x90

LAMPUNG SELATAN, INFODESANEWS – Kepolisian Resor Lampung Selatan. bersama Ormas, Mahasiswa dan para Awak Media menggelar Forum Grup Diskusi (FGD) dengan mengambil tema `Melawan penyebaran birita Hoax atau berita Bohong dan ujaran kebencian melalui Medsos. di Aula Grend Elty Krakatoa Kalianda Lampung Selatan. Rabu (20 /3)

Kapolres Lampung Selatan. AKBP. M. Syarhan. mengatakan kegiatan ini bertujuan memberikan pencerahan dan edukasi kepada kita semua tentang kegiatan secara hukum, baik kegiatan masalah penyebaran berita Hoax, maupun juga adanya penyampaian berita berita yang membuat situasi kegiatan di Lampung Selatan ini tidak kondusif

“Jadi memberikan edukasi seperti itu, Dengan harapan karena pemilu 2019 ini, harapan kita Aman, Damai dan Sejuk. sehingga masyarakat juga tidak terpropokasi dan mudah gampang menyebarkan berita dengan maksud dan tujuan untuk membuat situasi tidak kondusif. “kata dia saat di wawancarai oleh sejumlah awak media di Grend Elty Krakatoa

BACA SELENGKAPNYA :  Pelayanan Publik Kelompok Rentan dan Berkebutuhan Khusus

Ia menambahkan sebelum mereka mengesher ataupun menyalurkan berita minimal mereka harus sering dulu, karena meraka bisa memahami betapa aturan hukum yang ada kalau sampai mereka menyebarkan berita-berita itu menghasut atau berita-berita yang membuat situasi tidak aman dan kondusif.

BACA SELENGKAPNYA :  Sat Sabhara Polres Blora Intesifkan patroli Dan Sterilisasi Gereja Jelang Ibadah Natal

“Karena Hoax tanpa disadari dapat memecah belah keutuhan NKRI. ‎Kita harus waspada dan harus cerdas menyaring segala informasi yang diterima. Ingat ada Undang-undang ITE sebagai batasannya.” kata mantan Kapolres Pesawaran itu.

Mari bersama-sama mencegah beredarnya berita Hoax atu Bohong dan berita ujaran kebencian, baik melalui media massa atau elektronik maupun dalam kehidupan nyata.” Pungkasnya. (Sg)

banner 728x90