Lela Wati Letakkan Batu Pertama Pembangunan Bedah Rumah Program Bupati Lamsel

INFODESA172 Dilihat
banner 728x90

LAMPUNG SELATAN,INFODESANEWS — Sikap tanggap dan cepat terus dilakukan Bupati Lampung Selatan H. Nanang Ermanto untuk warganya yang membutuhkan bantuan bedah rumah layak huni dan sehat yang kali ini bertempat di desa Banjar Agung Kecamatan Jati Agung Kabupaten Lampung Selatan.

Melalui Pemerintah Desa Banjar Agung,bantuan yang bedah rumah yang diberikan oleh Bupati Lampung Selatan.H.Nanang Ermanto,yang saat ini sudah ada 6 rumah warga desa Banjar Agung yang sudah mendapatkan bantuan bedah rumah,yang 2 di antaranya di peruntukan bagi pasangan suami istr,Selamet (50 tahun)dan Yeti ( 49 tahun)serta bapak Untung dan ibu Mami,yang berperopesi sebagai buruh bangunan,yang bertempat tinggal di dusun 3 dan 4 desa Banjar Agung Kabupaten Lampung Selatan.Senin (17/1/2022)

Terlihat di lokasi dimana sedang di laksanakanya program bantuan bedah rumah bagi masyarakat Banjar Agung,Kepala Desa Banjar Agung,Lela Wati bersama aparatur desa Banjar Agung serta di bantu oleh masyarakat desa Banjar Agung,yang di kerjakan secara bergotong royong,
meletakan batu pertama dalam program bedah rumah bagi masyarakat desa Banjar Agung .

BACA KONTEN LAINNYA ---->
Akhirnya Rekom Blora Turun, UMAT Semakin Optimis

Melihat masyarakatnya memiliki rumah yang layak huni dan sehat,kepala desa Banjar Agung,Lela Wati bersama pemerintah desa setempat
mengucapakan rasa terimakasihnya kepada Bupati Lampung Selatan.H.Nanang Ermanto.

BACA KONTEN LAINNYA ---->
Kentalnya Tradisi Keagamaan di Desa Kembang Todanan, Lestari Hingga Sekarang

Lela wati juga mengajak warga desa yang lain untuk bergotong-royong membantu dan peduli dalam membangun rumah rumah warga masyarakat yang mendapatkan bantuan bedah rumah layak huni dan sehat di desa Banjar Agung.Tambahnya.

Ucapan rasa syukur serta terima kasih pun datang dari pasangan suami istri bapak Selamet dan ibu Yeti yang salah satu rumahnya mendapatkan program bedah rumah layak huni dan sehat menyampaikan ucapan terima kasihnya kepada Bupati Lampung Selatan.H.Nanang Ermanto Serta !Pemerintah Desa Banjar Agung Serta warga masyarakat yang sudah bahu membahu perduli dengan keluarga (Ronald)

banner 728x90