Kepala Pekon Bumi Arum Realisasikan Bantuan Pemerintah Pusat

INFODESA201 Dilihat
banner 728x90

PRINGSEWU,  INFODESANEWS – Pembagian  bantuan sosial (bansos) pangan berupa beras Bulog dari pemerintah pusat dibagikan ke masyarakat oleh Kepala Pekon Sugimin langsung di balai Pekon Bumiarum Kecamatan Pringsewu  Kabupaten Pringsewu, Kamis (15/6/2023)

Sesuai Arahan Presiden Republik Indonesia Peran strategis dalam menjaga ketahanan pangan nasional dan stabilitas pasokan serta harga pangan perlu diwujudkan dengan siniergitas oprasi dengan para pemangku kepentingan terkait,  sinergitas tersebut diantaranya dapat dilakukan dengan kordinasi yang baik untuk bersama sama mendukung suksesnya penyelengaraan program bantuan pangan beras ini.

Sebanyak 381 (KPM), keluarga penerima manfaat, yang di salurkan oleh pemerintah pusat melalui pemerintah pekon bumiarum yang di salurkan langsung oleh kepala pekon Sugimin  masing-masing mendapatkan satu sak (10 kg), penyalur beras ini merupakan tahap ketiga (3).

BACA KONTEN LAINNYA ---->
Melalui Jumat Bersih Jaga Kebersihan Lingkungan

Penyaluran bansos beras dilakukan secara langsung di kantor pekon sempat.

Harapan kepala pekon bumiarum Sugimin menyampaikan  semoga dengan bantuan ini masyarakat bumi arum yang mendapatkan terbantu di masa sulit ini,  dan kepada yang tidak mendapatakn bantuan ini hendaknya tidak berkecil hati karna data yang kita berikan ini sesuai data yang di berikan oleh dinas sosial,

BACA KONTEN LAINNYA ---->
Update Kasus Covid-19 di Lamsel 29 Januari 2021

“Program bantuan dari pemerintah pusat, kami pemerintah Pekon hanya menyalurkan apa yang menjadi hak dari warga”.

“Semoga ini dapat di pahami oleh semua warga bumiarum janganlah selalu berharap untuk mendapat bantuan terus,  karna dengan kita berharap akan membikin kita menjadi malas untuk berusaha dan berkarya dalam segala bidang,  tutupnya. (Borneo)

banner 728x90