Kapolres Lutra Silaturahim Sambangi Kompi 3 Yon B Brimob Baebunta

banner 728x90

LUWU UTARA(SULSEL), INFODESANEWS – Kapolres Luwu Utara(Lutra), AKBP Agung Danargito, S.IK, M.Si silaturahmi ke Mako Sat Brimob Kompi 3 Yon B Baebunta di Desa Baebunta Kecamatan Baebunta Kabupaten Luwu Utara, Senin(2/12/2019) sore.

Kedatangan Kapolres yang diterima langsung oleh Wa Dangki Brimob Kompu 3 Yon B Pelopir Baebunta Ipda Sapri, SH.

Dalam silaturahim tersebut, Kapolres Lutra juga memimpin apel sore dilapangan upacara Mako Brimob Baebunta.

BACA SELENGKAPNYA :  Danrem 091/ASN dan Gubernur Kaltim serta Kaltara Hadiri Groundbreaking Gedung Kejati

AKBP Agung Danargito dihadapan seluruh personil Brimob menyampaikan, agar membantu selyruh kegiatan operasional dan rutin di wilayah hukum Polres Lutra,

BACA SELENGKAPNYA :  Kedekatan Dandim 0906/Kutai Kartanegara Dengan Para Petani

” Tingkatkan kemampuan dalam latihan, jaga perfomance dan citra pada warga, selalu berkolaborasi, bersinergi dengan TNI dan satuan kewilayahan serts stakeholder lainnya,” pesan AKBP Agung Danargito yang juga mantan Brimob dari Sulawesi-Barat.(yustus)

banner 728x90