LAMPUNG SELATAN, INFODESANEWS —
Kasus pasien konfirmasi positif covid -19, di Lampung Selatan, kembali bertambah, Berdasarkan laporan Saksi Surveilens Imunisasi (SSI) Dinas Kesehatan Kabupaten Lampung Selatan, Periode 18 Maret sampai dengan 23 Desember 2020, Pasien Positif Covid-19, di wilayah Lampung Selatan tercatat 340 orang. Sedangkan kasus kematian pasien positif Covid-19, tercatat 14 kasus.
Dari jumlah tersebut dengan keterangan, 331 orang merupakan kasus lama dan 9 orang kasus tambahan baru, berikut data penambahan 9 pasien konfirmasi baru
1. Pasien Nomor 332, jenis kelamin perempuan atas nama AY, (37) warga Trimulyo Kecamatan. Tanjung Bintang, Merupakan kasus baru, tidak ada riwayat perjalanan luar daerah.
Tidak Bergejala, saat ini isolasi mandiri di rumah
2. Pasien Nomor 333, perempuan R, (37) warga Jatibaru Kecamatan. Tanjung Bintang, Merupakan kasus baru, ada riwayat perjalanan luar daerah (Sragen, Jawa Timur).
Bergejala, saat ini isolasi di RS Swasta Wilayah Kabupaten Lampung Selatan
3. Pasien Nomor 334, laki-laki Mj, (40) warga Serdang Kecamatan. Tanjung Bintang, Merupakan kasus baru, tidak ada riwayat perjalanan luar daerah.
Tidak Bergejala, saat ini isolasi mandiri di rumah
4. Pasien Nomor 335, perempuan, Ar, (29) warga Serdang Kecamatan. Tanjung Bintang, Merupakan kasus baru, tidak ada riwayat perjalanan luar daerah.
Tidak Bergejala, saat ini isolasi mandiri di rumah
5. Pasien Nomor 336, perempuan, H, (27) thn, warga Jatibaru Kecamatan. Tanjung Bintang, Merupakan kasus baru, tidak ada riwayat perjalanan luar daerah.
Tidak Bergejala, saat ini isolasi mandiri di rumah
6. Pasien Nomor 337, perempuan S, (37) warga Rejomulyo Kecamatan. Tanjung Bintang, Merupakan kasus baru, tidak ada riwayat perjalanan luar daerah.
Tidak Bergejala, saat ini isolasi mandiri di rumah
7. Pasien Nomor 338, perempuan. Ag, (37) warga Jatibaru Kecamatan. Tanjung Bintang, Merupakan kasus baru, tidak ada riwayat perjalanan luar daerah.
Tidak Bergejala, saat ini isolasi mandiri di rumah
8. Pasien Nomor 339, laki-laki Ma, (56) warga Jatimulyo Kecamatan. Jati Agung, Merupakan kasus baru, tidak ada riwayat perjalanan luar daerah.
Bergejala, saat ini isolasi di RS Swasta Wilayah Kota Bandar Lampung
9. Pasien Nomor 340, perempuan, D, (17) warga Bangun Sari Kecamatan. Tanjung Sari, Merupakan kasus baru, tidak ada riwayat perjalanan luar daerah.
Bergejala, saat ini isolasi di RS Swasta Wilayah Kota Bandar Lampung
Dijelaskan dari 340 kasus konfirmasi positif Covid-19, dengan rincian, kasus suspek total : 0, Kasus Probable total, 5 kasus, merupakan kasus lama. Kasus Konfirmasi (positif) 331 merupakan kasus lama dan 9 kasus baru,, Sedangkan untuk kasus kematian pasien konfirmasi positif covid -19, total 14 kasus.
Untuk kasus konfirmasi positif yang masih menjalani isolasi sebanyak 100 orang dan selesai isolasi (kasus konfirmasi yang sembuh/negatif) 226 orang. Sedangkan, discarded (Bukan Covid -19) 895 orang,” kata Plt Kepala Dinas Kesehatan Lampung Selatan, dalam keterangan tertulisnya yang di terima Infodesanews.com, melalui Dinas Kominfo Lampung Selatan, Rabu (23/12/2020) pukul 20.38, ,wib (red)