Dalam sambutannya, Bupati Lampung Selatan, Radityo Egi Pratama, mengapresiasi semangat umat Hindu dalam menjaga nilai-nilai spiritual dan budaya di tengah kehidupan modern. Ia juga menekankan pentingnya toleransi antarumat beragama sebagai fondasi utama kehidupan masyarakat yang harmonis.
BACA SELENGKAPNYA : Ketua Komisi I DPRD Lamsel Ingatkan Kades Bersikap Netral di Pilkada
Powered by Inline Related Posts
“Perayaan Nyepi mengajarkan kita semua tentang pentingnya refleksi, kedamaian batin, dan harmoni dengan alam. Ini nilai-nilai yang sangat relevan dan harus kita jaga bersama,” ujar Mas Egi sapaan akrabnya itu.