Bupati Lampura Gelar Silaturahmi Bersama Awak Media, LSM ,Ormas Dan Masyarakat

INFODESA, NASIONAL86 Dilihat

LAMPUNG UTARA, INFODESANEWS –Bupati Lampung Utara Periode 2019-2024,Budi Utomo menggelar acara syukuran bersama awak media yang ada di Kabupaten Lampung Utara, Kegiatan yang dipusatkan di rumah dinas bupati lampung utara bertempat di kotabumi Kecamatan kotabumi selatan kabupaten lampung utara, Kabupaten Landak pada jumat (06/11/2020) malam.

Acara syukuran sekaligus silahturahmi bareng konstituen ini, dilakukan usai dirinya dilantik dan disumpah jabatan oleh Gubernur lampung Atinal Djunaidi di Aula keratun (03/11/2020) kemarin.

“Acara syukuran ini bersama para awak Media baik lsm maupun Ormas yang ada di lampuradan warga, yang sudah mengantarkan saya sebagai Kepala daerah, serta merupakan bentuk rasa syukur,” ujar Budi.

Dalam sambutan nya bupati Budi “Yang terhormat dan saya banggakan daerah Kabupaten Lampung Utara dan jajaran Pemerintah Daerah Kabupaten Lampung utara yang saya hormati dan saya banggakan, para Pimpinan dan awak media massa yang pertama hadir ke Kabupaten Lampung Utara, maka para Ketua dan anggota lembaga sosial masyarakat organisasi masyarakat, dan organisasi kepemudaan udara yang mungkin tidak bisa saya Sebutkan satu persatu nama.

yang saya hormati dan saya banggakan ketua dewan masjid Indonesia Lampung Utara, dan jajaran pengurus nya yang pernah hadir dan insya Allah, malam ini nanti akan memimpin doa bersama para undangan serta hadirin yang saya banggakan puji syukur kehadirat Allah Subhanahu Wa Ta’ala Tuhan yang maha kuasa yang telah

BACA KONTEN LAINNYA ---->
Ketua DPRD Lamsel Hendri Rosyadi:Media Mempunyai Peran Penting Dalam Pelaksanaan dan Keberhasilan DPRD

memberikan rahmat dan karunia-nya sehingga pada hari ini pada malam hari ini kita semua kesehatan kekuatan dan kesempatan sehingga dapat hadir memenuhi undangan kami dalam rangka memperkokoh jalinan silaturahmi, kami dan kebersamaan di Kabupaten Lampung Utara shalawat dan salam

senantiasa kita haturkan kepada junjungan kita nabi besar Muhammad Shallallahu Alaihi Wasallam beserta keluarga dan para sahabatnya Semoga kita semua mendapatkan syafaat beliau beliau nanti amin ya robbal alamin

saudara-saudara dan hadirin yang saya hormati pada, saya atas nama pribadi mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada seluruh media massa lembaga sosial masyarakat organisasi masyarakat dan organisasi kepemudaan.

yang selama ini telah berkontribusi untuk Kabupaten Lampung Utara yang kita cintai ini atas dukungan dan semangat kebersamaan kita semua Alhamdulillah roda pemerintahan, dan pembangunan dapat terus berjalan meskipun harus melewati berbagai dinamika yang muncul terjadi di daerah yang kita cintai ini kita semua tentu menyadari bahwa setiap kita masing-masing memang mempunyai kepentingan yang berbeda antara satu dan lainnya tetapi kita perlu

bersama-sama untuk membangun kepentingan dalam sebuah kebersamaan, dan saling menghargai adanya perbedaan mempertentangkan tanah merupakan bagian dari sebuah kehidupan demokrasi dan sebagai sesama pejuang pembangunan yang membela kepentingan masyarakat.

BACA KONTEN LAINNYA ---->
Pantau Pelaksanaan Pemilu Pangdam VI/Mulawarman Beserta Forkopimda Kunjungi Kutai Kartanegara

banyak kita semua tentu harus saling mengisi dan saling melengkapi Saya tidak alergi, terhadap kritikan Tapi tentu terhadap kritikan yang sifatnya membangun dan bukanlah ketikannya cepatnya tendensius atau yang sejati sebagai Bupati Lampung Utara saya tidak bisa bekerja sendiri perlu bantuan kerjasama dari segenap komponen dan elemen masyarakat yang ada di Lampung Utara

tidak terkecuali teman-teman di media Masa lembaga sosial masyarakat organisasi masyarakat dan organisasi kepemudaan tentang organisasi lainnya, karena sebagai bagian dari komponen masyarakat tentu memiliki,

yang penting sebagai kontrol sosial terhadap kebijakan pemerintah daerah dengan yang konstruktif dan membangun maka akan menjadi masukan untuk evaluasi kebijakan pemerintah daerah untuk membuat berbagai kebijakannya termasuk di dalamnya sehingga suatu gedung command Center di Lampung Utara ini tapi karena kondisi keuangan daerah kita relatif terbatas,

terkait dengan ditariknya kembali untuk biaya fisik Maka insya Allah. Ketua panitia anggaran untuk dibahas bersama tahun 2021 nanti mungkin akan kita mulai pembangunannya atau kita meneruskan pembangunan yang ada karena gedung itulah nanti tempat kita bersama-sama mencurahkan isi hati kita.”ungkapnya. (Elva)