Beginilah Keceriaan Anak-Anak TK Kartika III-43 Sambut HUT TNI Ke-73

PENDIDIKAN284 Dilihat
banner 728x90

PATI, INFODESANEWS –  Bertempat diHalaman Sekolah TK Kartika Kodim 0718/Pati gelar beraneka perlombaan. Kegiatan ini dalam rangka untuk memeriahkan HUT TNI Ke-73.

” Kami Selaku ketua Persit Kartika Chandra Kirana dan ketua Yayasan TK.Kartika Kodim Pati mengucapkan terima kasih atas bantuannya dengan pelaksanaan acara ini dan sekaligus memberikan Motifasi dan mengasah otak para siswa agar bisa Mandiri baik itu mulai bangun tidur sampai tidur lagi.” Ucap Ketua yayasan Ibu Arief Darmawan

“Sejak dini mari kita tanamkan kepada anak-anak kita belajar Mandiri Agar nantinya saat orang tua sibuk bekerja maupun Kerja luar Daerah mereka tidak bingung harus berbuat apa dalam keseharian.” Tambahnya

BACA KONTEN LAINNYA ---->
M.Akyas Terima Kunjungan Mahasiswi Jurusan Pemikiran Politik Islam UIN Bandar Lampung

Dengan kegiatan ini para siswa akan mengerti dan mengenal dunia luar. Setelah kegiatan perlombaan dilaksanakan dilanjutkan dengan makan makanan khas kuliner asli dari jawa tengah seperti tiwul, getuk, klepon, grontol dan masih banyak lainnya.

BACA KONTEN LAINNYA ---->
Video Pelatihan Penilaian Kesehatan

Makanan-makan seperti itulah yang benar-benar makanan sehat tanpa ada pengawet maupun pewarna yang sering dipakai pada jajanan modern saat ini.

banner 728x90