Demi Kelancaran Jalannya Karnaval, Personil Koramil Pracimantoro Dikerahkan

INFODESA412 Dilihat
banner 728x90

INFODESANEWS.COM, Wonogiri – Bertempat di lapangam Kecamatan Pracimantoro,telah dilaksanakan kegiatan karnaval dalam rangka memperingati Maulud Nabi Muhammad SAW yang dihadiri ribuan pengunjung.

Demi kelancaran kegiatan tersebut tampak personil dari Koramil 13/Pracimantoro melaksanakan pengamanan sebelum,selama dan sesudah jalannya kegiatan. Sabtu (30/11/2019).

Kegiatan perayaan karnaval yang disaksikan ribuan warga tersebut tampak begitu meriah. Para peserta berhias diri dengan berbagai macam karakter dan kebudayaan Indonesia dengan berkeliling menyusuri jalan yang telah ditentukan oleh panitia penyelenggara.

BACA KONTEN LAINNYA ---->
DKP Lamsel Gelar Rapat Tentang Ketersediaan Pangan di Masa Pandemi Covid-19

Adapun Peserta karnaval antara lain, Guru, karyawan, siswa, wali KB ‘Aisyiyah, TK ABA se-Kecamatan Pracimantoro, SDMPK pracimantoro. SMP Mpk pracimantoro. Pimmpinan Ranting Muhammadiyah Kec. Pracimantoro. Anggota Ortom. Batik karnival SMK Muhammadiyah 2 Wuryantoro. Reog sanggar saka budaya.

BACA KONTEN LAINNYA ---->
Warga Dikagetkan Polisi Bergerombol di Jalan Pemuda Blora

Start dimulai pukul 07.00 wib titik kumpul di SD MPK. (Pendim 0728/Wng)

banner 728x90