Membangun Gapura, Desa Wantilgung Lebih Cantik dan Elegan

INFODESA4 Dilihat
banner 728x90

BLORA, INFODESANEWS – Program Dana Desa yang telah di kucurkan ke setiap desa di Indonesia,menjadikan desa lebih leluasa dalam membangun desanya melalui usulan – usulan dari warga masyarakat desa itu sendiri.

Salah satu desa di Kabupaten Blora, kecamatan Ngawen  yang belum belum mempunyai Gapura Desa dengan menggunakan Dana desa untuk mempercantik diri dengan membangun Gapura di pintu masuk desanya.

Dengan seiring waktu sudah lebih kurang 4 tahun Dana Desa digelontorkan ke desa, perbaikan demi perbaikan mulai tampak, salah satunya Desa Wantilgung Kecamatan Ngawen, Kabupaten Blora sudah mulai kelihatan hasil pembangunan

BACA SELENGKAPNYA :  Jadi Biang Kecelakaan dan Picu Banjir, Pemdes Minta Dinas Terkait Segera Turun Tangan

Yuntarno Kepala Desa Wantilgung ketika dikonfirmasi mengenai Gapura tersebut menjelaskan, bahwa Gapura adalah program yang diusulkan warga pada Musrengbangdes yang ingin memliliki Gapura desa, sehingga melalui kesepakatan bersama ditetapkan RPJMDes.

BACA SELENGKAPNYA :  Peningkatkan Hasil Pertanian Wantilgung Dengan Pembangunan Jembatan Usaha Tani

“ Setelah melihat hasilnya ternyata tampak indah. Dan kami sangat berharap program Gapura Desa tersebut berjalan sesuai rencana pengerjaannya” ungkapnya.

Pantauan Infodesanews di lapangan, sejumlah pekerja sedang melakukan finising Gapura Desa.

“Dengan selesainya pengerjaan Gapura Desa nantinya,  warga dapat memanfaatkan untuk sebagai lokasi selfi – selfi ,” pungkas Kades Yuntarno (Aras/Arif)

banner 728x90