LAMPUNG SELATAN,INFODESAMEWS–Meski diguyur hujan deras, Bupati Lampung Selatan Radityo Egi Pratama ST, MBA semangat melakukan Safari Ramadhan Tahun 1446 Hijriyah, menyambangi masyarakat Kecamatan Jati Agung dan Natar, sekaligus menyampaikan program pemerintah Lampung Selatan dalam pembangunan kedèpannya untuk kemajuan dan kesejahteraan masyarakat.
BACA SELENGKAPNYA : Waspadai Penyebaran Covid-19 Komisi III DRPD Lamsel Minta Pihak Desa Lakukan Pendataan Bagi Pendatang
Powered by Inline Related Posts
”Pemerintah Lampung tidak anti kritik, saya silahkan kemasyarakat untuk mengkritik atas kinerja Pemerintah Lampung Selatan, demi kemujuan Lampung Selatan kedepanya,” kata Radityo Egi Pratama ST, MBA saat Safari Ramadhan di Masjid Jami’ Nurul Hikmah, Desa Karang Anyar, Kecamatan Jati Agung, Senin (17/3/2025).