PT RAN Gelar Nobar Semi Final Timnas Indonesia U-23

INFODESA, OLAHRAGA4 Dilihat
banner 728x90

BANDAR LAMPUNG, INFODESANEWS -Memasuki semi final piala asia U23 PT RAN (RAHMAT ALAM SUMATERA)mengajak masyarakat di berbagai kalangan untuk nobar bersama di kediaman mas Ari selaku pimpinan PT RAN di jln teluk semangka 1 lk 1no 17 kecamatan panjang bandar Lampung.( Senin 29.04,24)

Tampak hadir karyawan PT RAN,rekanan PT RAN ,Babinsa bhabinkamtibmas juga tokoh masyarakat juga masyarakat umum yg berada di sekitar jln teluk semangka 1 khususnya di lingkungan 1

Dalam nobar tersebut Indonesia harus mengakui keunggulan Uzbekistan dengan skor 0-2
Pertandingan semi final tersebut bertempat di stadion Abdullah bin Khadafi , Qatar .Indonesia harus mengakui keunggulan Uzbekistan dengan skor 0-2 pada menit 68

Dan gol bunuh diri Pratama arhan yang terjadi akibat Miss komunikasi dengan ernando Ari yang membuat bola masuk ke gawang Indonesia pada menit 84 ,dengan kekalahan ini Uzbekistan berhasil melenggang ke final piala asia U23 melawan Jepang yang juga meraih kemenangan 0-2 dari Irak

BACA SELENGKAPNYA :  Tim Kuasa Hukum Pasangan Egi-Syaiful, Layangkan Surat Peringatan Ke KPU Terkait 2 Periode Masa Jabatan Bupati Lampung Selatan

Menanggapi hasil pertandingan semi final piala asia U23 dengan hasil akhir 0-2 untuk kemenangan Uzbekistan
mau gimana lagi ya , kekalahan Indonesia membuat kita kecewa yang penting tim Indonesia sudah berjuang sebaik mungkin .dan saya menilai wasit yang memimpin pertandingan selalu membuat keputusan yang krusial. inti nya tetap SEMANGAT untuk tim Indonesia kita berdoa agar tim Indonesia bisa merebut juara 3 dalam pertandingan dengan Irak dan bisa masuk ke olimpiade ” ujar mas Ari selaku pimpinan di PT RAN.

BACA SELENGKAPNYA :  Agung Terpilih Ketua BPC Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Sukoharjo

pertandingan semifinal piala asia U23 semalam lebih dari 300 warga tampak antusias menonton pertandingan semifinal piala asia U23 tersebut dari kalangan pemuda , anak anak orang tua ,juga ibu ibu ada juga yang rela berdiri menonton demi menonton semi final piala asia U23 yang berdiri di karenakan sangat antusias dan memberikan semangat untuk tim Indonesia juga menyanyikan lagu kebangsaan dan yel yel untuk tim Indonesia.

Salah satu warga yg tidak mau di sebutkan nama nya mengatakan dirinya jengkel dengan dengan wasit ” wasit nya ngejekelin masa gol Indonesia di batalkan ini yang membuat Indonesia hilang kepercayaan nya di tambah lagi faktor kelelahan . tutup nya (red)

banner 728x90