Aksi Heroik, Polisi Sigap Bantu Pemudik Jatuh dari Kendaraan

INFODESA5 Dilihat
banner 728x90

KUDUS, INFODESANEWS – Aksi heroik dilakukan polisi dengan membantu korban kecelakaan tunggal di Jalur Pantura Kudus – Pati.” maka Pada kesempatan itu, polisi sigap membantu seorang pemudik yang terjatuh di Jalur Pantura turut Desa Jekulo, Kecamatan Jekulo, Kudus.

Kendaraan sepeda motor tersebut digunakan pemudik itu turun ke bahu jalan hingga membuatnya terjatuh.” beruntung korban selamat dan tidak sampai tertabrak oleh kendaraan lain yang juga tengah melintas di Jalur Pantura untuk mudik lebaran.

“Lanjut, Kapolres Kudus AKBP Dydit Dwi Susanto sendiri sebelumnya sudah memerintahkan kepada jajarannya untuk menolong siapapun yang membutuhkan pada momen mudik lebaran 2023 ini.

BACA SELENGKAPNYA :  Dinas Pendidikan Gelar Gebyar Hardiknas Kabupaten Blora 2023

Terutama Kanit Lantas Polsek Jekulo yang juga sebagai Danru 3 Pos Pam Karawang Ops Ketupat Candi 2023 Polres Kudus, Ipda Parman bersama anggota Pos Pam yang saat itu kebetulan sedang patroli dan berada tidak berada jauh dari lokasi kejadian  dan ia langsung bergegas melihat kondisi korban.

Respon cepat personel membantu korban dan memberikan pertolongan pertama demi penanganan dilokasi.”Alhamdulillah, pengendara hanya mengalami luka ringan dan kita bantu penanganan pertama pada korban,” ujar Ipda Parman, Rabu (26/4/2023).

BACA SELENGKAPNYA :  Pengendara Sepeda Motor Satu Tewas dan Luka Ringan

Sementara itu, Kapolres Kudus AKBP Dydit Dwi Susanto mengatakan bahwa jajarannya akan terus memberikan pelayanan kepada masyarakat khususnya pada arus mudik maupun arus balik.

Hal tersebut banyak pihak kita temui, terpenting dan paling utama, keamanan dan kenyamanan pemudik dijalan, permasalahan dan kendala dijalan, pihaknya siaga membantu.

Seperti diketahui, arus balik mudik masih terjadi dihari H +5 lebaran, hal ini diantisipasi jajaran Polres Kudus yang masih bersiaga melakukan pengamanan disepanjang jalur Pantura Kudus”, tutup AKBP Dydit Dwi Susanto.(@Gus Kliwir)

banner 728x90